Archive for 2011

10 pengemis mancanegara

GAMBARAN DARI PENGEMIS DI 10 KOTA DI DUNIA,
SEBAGAI PERBANDINGAN SAJA DENGAN MEREKA
KAUM DUAFA YG LAGI "NGETREND" DI INDONESIA
SAAT INI...NO OFFENCE....NO SARA...

10.MANILA PHILIPHINA


9.LONDON UK


8.DUBLIN IRLANDIA


7.SAN FRANCISCO USA


6.SYDNEY AUSTRALIA


5.ROME ITALIA


4.NEW DELHI INDIA


3.TOKYO JAPAN


2.BEIJING CHINA


1.HONGKONG


sumber: KASKUS
READ MORE - 10 pengemis mancanegara

10 Bahaya Minuman Berenergi (Energy Drink)

Kita mungkin sering nonton atau dengar iklan minuman berenergi alias energy drink di TV atau radio. Iklannya pun terkadang luar biasa dahsyatnya dan anehnya. Beberapa kali di berita juga terdengar kejadian keracunan minuman keras oplosan, yang salah satu campurannya adalah minuman berenergy ini. Timbul pertanyaan, apakah minuman ini sehat, aman dan benar-benar memberi energy? Artikel Daftar Top 10 saya kali ini akan membahas masalah ini.


Bisnis energy drink adalah bisnis ‘pohon duit’. Mungkin ada yang pernah baca ada satu merk ngetop di Indonesia yang bisa balik modal (break even point - BEP) hanya dalam jangka waktu kurang dari setahun. Target minuman ini adalah pria. Bisa kita perhatikan buruh-buruh pekerja kasar baik itu di pabrik atau pelabuhan, rutin mengkonsumsi minuman ini. Entah berapa banyak yang mereka konsumsi per hari. Itu semua karena kepercayaan mereka bahwasanya minuman ini bisa menambah stamina, produktivitas dan tenaga.
Jika anda ingin tahu korelasi antara energy drink dan kegemukan bisa baca artikel ini Energy Drinks - Do They Make You Fat?
Ada yang bilang, “minuman ini berbahaya hanya kalau terlalu banyak dikonsumsi, kalau cuma sekaleng atau dua kaleng sih no problem”. Lalu kalau setiap hari rutin minum sekaleng apa tidak membawa masalah jangka panjang?

Untuk mengetahuinya, mari kita lihat komposisi ‘minuman jagoan’ ini. Umumnya mengandung kafein, ginseng, taurine, ephedrine, guanine, arginine, asam amino, vitamin B12, sejumlah vitamin lainnya, dan air karbonasi plus gula tambahan atau bisa juga diganti dengan HFCS (high fructose corn syrup). Masih ada beberapa komposisi lain tetapi tidak umum ada di semua minuman berenergi. Mungkin pembaca bisa baca sendiri di daftar komposisi jika saat ini surfing di internet sambil minumenergy drink. :)

Ok… sekarang kita masuk ke daftar 10 bahaya minuman berenergi (energy drink) yang bisa ditimbulkannya.

  1. HFCS atau jenis gula tambahan lain adalah komposisi pemanis yang tidak memiliki manfaat selain sebagai pemanis, belum lagi rendah kalori tetapi tinggi kadar lemaknya. Malah konsumsi produk ini bisa menyebabkan kegemukan, karena lemak yang dikandungnya akan disimpan tubuh. Memang ada produk yang jenisnya rendah gula atau bebas gula, tetapi masalahnya mereka pasti memasukkan pemanis buatan lainnya, yang harus diwaspadai efeknya.
  2. Kafein; Materi yang dikandung dalam kopi ini tidak akan mampu memberi energi kepada peminumnya, hanya membangkitkan semangat dengan cara menstimulasi sistem saraf pusat. Sebagian besar produk memasukkan komposisi kafein yang melebih kandungan minuman bersoda. Kafein bisa menyebabkan ketagihan, pening dan sakit kepala bila konsumsinya berlebih.
  3. Vitamin B; Kandungan vitamin B buatan ini tidak akan bermanfaat dan akan langsung dibuang melalui air seni, karena vitamin B hanya bermanfaat bila dibantu dengan keberadaan beberapa vitamin dan zat pendukung di tubuh. Khusus untuk vitamin B12, bisa menimbulkan gangguan pada system saraf jika dikonsumsi secara teratur. Nah lo…
  4. Untuk jangka panjang, pencampuran minuman beralkohol dengan energy drink bisa menyebabkan penyakit hepatitis, tumor, dancirrhosis. Hal ini disebabkan kedua minuman tadi akan bereaksi bila dicampur dan tubuh tidak akan sanggup memproses hasil reaksi tadi.
  5. Minum 2 atau 3 kaleng apalagi lebih bisa menyebabkan konsentrasi lemah, rasa panik dan khawatir.
  6. Mencampur energy drink dengan Narkoba sangat berbahaya, karena dapat meningkatkan kemungkinan serangan penyakit cardiovascular seperti stroke.
  7. Minum energy drink saat berkeringat apalagi lebih dari 1 kaleng bisa menyebabkan dehidrasi, karena kafein yang dikandungnya bisa menyebabkan ginjal bekerja lebih membuang cairan dari tubuh anda. Bayangkan, bila atlit mengkonsumsi minuman ini sebelum bertanding, bukannya tambah energi malah dehidrasi yang didapat.
  8. Taurine adalah sejenis asam amino. Berdasarkan penelitian, tidak jelas diketahui manfaat taurine pada otak, malah dikatakan taurine memberi pengaruh sedative atau bius terhadap otak. Taurin juga menyebabkan denyut jantung yang tidak stabil.
  9. Sodium citrate biasanya dimasukkan ke dalam minuman berenergi sebagai pengawet. Efek dari bahan kimia ini adalah mempercepat proses perubahan glukosa menjadi asam laktat, sehingga mempercepat turunnya stamina.
  10. Minuman berenergi sangat berbahaya bagi penderita hipertensi, karena denyut jantung anda akan dipacu oleh minuman ini.

Beberapa kandungan lainnya seperti inositol dan niacin memang tidak berbahaya, tetapi juga tidak membawa manfaat apapun, berhubung dosisnya yang sangat kecil.

Kesimpulannya minuman berenergi adalah minuman rendah nutrisi tetapi tinggi lemak plus tambahan beberapa zat yang memiliki beberapa efek samping terutama kafein. Sebaiknya anak-anak muda yang mengoplos minuman ini dengan narkoba atau minuman beralkohol, jika membaca artikel ini agar segera menghentikan kebiasaan yang fatal ini.

Belum lagi karena massif-nya industri minuman ini menyebabkan proses pembuatannya tidak natural. Contohnya ginseng atau ginkgo biloba, bisa dipastikan perawatan tanaman ini menggunakan pestisida. Tentu anda sudah tahu bahaya apa yang bisa terjadi akibat bahan kimia ini. Usul saya stop minum energy drink, atau minimal kurangilah. Malah sebaiknya ganti minuman ini dengan minum air kelapa murni langsung dari buahnya. Elektrolit yang terkandung di dalam kelapa bisa mengganti cairan tubuh dan mengandung sejumlah mineral dan manfaat.
READ MORE - 10 Bahaya Minuman Berenergi (Energy Drink)

Google Doodle: Happy New Year from Google 2012

Google Doodle mangucapkan selamat tahun baru...



Happy New year From Google.

Admin REYHANINFO Mengucapkan Selamat Tahun baru 2012, Semoga Tahun Yang baru ini Kita semua Bisa Manjadi lebih baik dari tahun sebelumnya.
READ MORE - Google Doodle: Happy New Year from Google 2012

Daftar 10 Film Animasi Terbaik

Film animasi adalah salah satu bagian paling menarik dalam dunia perfilman. Hanya di dalam film animasilah seorang produser bisa mengemukakan skenario yang tak mungkin di peragakan oleh manusia. Hanya di dalam film animasilah hewan yang sudah hancur lebur bisa hidup kembali (Tom and Jerry).

Sejak Walt Disney menemukan prinsip pembuatan film animasi tanpa suara pada awal abad 20, hingga kini sudah tercipta ribuan bahkan jutaan film animasi. Dan untuk mengapresiasikan penghargaan dunia perfilman, Entertainment Weekly telah menyusun daftar 10 film animasi terbaik sepanjang masa.

Berikut adalah 10 fil terbaik sepanjang masa versi Entertainment Weekly :

10. ‘Coraline’ (2009)


9. ‘Bambi’ (1942)

8. ‘Toy Story 2’ (1999)
http://www.debianindonesia.org/blog/wp-content/uploads/2009/03/toy-story-ii-cast-4900352.jpg

7. ‘The Incredibles’ (2004)


6. ‘Beauty and the Beast’ (1991)


5. ‘Persepolis’ (2007)

4. ‘The Lion King’ (1994)
http://top-10-list.org/wp-content/uploads/2009/05/the-lion-king.jpg

3. ‘Up’ (2009)
http://scrapetv.com/News/News%20Pages/Entertainment/images-4/up-movie.jpg

2. ‘Spirited Away’ (2001)


1. ‘WALL-E’ (2008)
http://www.scene-stealers.com/wp-content/uploads/2008/12/pixar_walle.jpg

Sedangkan untuk peringkat 11-20 adalah :

11. ‘Dumbo’ (1941)
12. ‘The Triplets of Belleville’ (2003)
13. ‘Chicken Run’ (2000)
14. ‘Akira’ (1988)
15. ‘The Iron Giant’ (1999)
16. ‘South Park: Bigger, Longer & Uncut’ (1999)
17. ‘Kiki’s Delivery Service’ (1989)
18. ‘Pinocchio’ (1940)
19. ‘Waltz With Bashir’ (2008)
20. ‘Ghost in the Shell’ (1995)
READ MORE - Daftar 10 Film Animasi Terbaik

10 Hadiah Ulang Tahun yang cocok untuk Wanita

Memilih hadiah ualng tahun untuk seorang wanita memang gampang-gampang susah, hal ini dikarenakan wanita sudah dikenal sebagai makhluk metroseksual, sehingga sangat susah menentukan hadiah yang cocok untuk wanita (Hal ini juga dipengaruhi oleh selera wanita yang berbeda-beda).

Dan untuk itulah postingan ini dibuat. Kebetulan saya menemukan artikel menarik dari Majalah Femina tentang 10 Hadiah ulang tahun yang cocok untuk wanita. Dan buat cowok yang ceweknya mau ulang tahun, postingan ini rasanya sangat cocok untuk anda.

Dan berikut ini adalah Daftar 10 Hadiah Ulang tahun yang cocok untuk wanita

10. Bunga
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEje0EplTXXO7Gqi-hmj8TaghSBTkT3rIsrg68_1nZYyWqc15BCw8IC0KdXuAQBIiHbvA-OXs0I5KU57lUmCc60IltcccNSDp6ydbE9BIXMi5n6uM2lycxdYGslYEZ9UN_tNLhaYgc-K6KWY/s1600/bunga-mawar-300x245.jpg 

9. Coklat

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgkcmM9zcAjbqTIYbtAcK2zvCV3a4TJpKQOVynPHLKh7_NmBkHOiUyb4Hn6kJ4kBYhxoMWSJoCBTbXrTlyXpYung-7FNrsrZZ9HHMW5NpH2DV21WYDk2sHXEPNY0EJgR3b3c7P2j6MMcGE/s1600/chocolate_hearts1234710428.jpg 

8. Aksesoris

http://image.vialuxe.com/NewsImages/JewelryDesignedbyWomen_LRG.jpg 

7. Pakaian

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgSxRaFhg2AIy3NRLxNLFQ1JigoDI4KtSAE-yQA6XGhBZXeK4xAkg2eB1XVL1rtc0BqJ78Xpg0f79lILZNftDVpO91R1ugxk9tH4FK7HkLZo18PrcauPSUxk6x7CXCa6eMwENeK8pDZYVg9/s1600/fashion-sketches.jpg 

6. Parfum
 
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgYVMLS966o4gCNqwHVG8UebLma607X1a8JoSwbHucA2pHrwiM0DAFNVE5zIldrbanjF8EPsfbiu57L6p3yk-xa8ihHd8K2xpZz4ksoPn7T23XNY5tyIxZHRICWjYxTNhOh60fhrbMEF7tH/s1600/parfume.jpg

5. Gadget

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEihalgEm4DJxCQ-Zjc8qGgFXhFaV3GamRxoKqLaavAGyctpWwda3E9v9cd_D3P1eFjjer3tFsmBn907JKF6Aod0s36U9ODWDUJlvyw-WrSNn8EohPkk2WCpIhNm3KBxEARMv0LR8KLn0Y8/s1600/t-mobile-mytouch-accessories.jpg 

4. Sepatu
 
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjyrwJa7U7ivKXh-nRmZSATbrJz9Qo_mukq4y8vK5O2bxb6eBOk7AoghDDns4ka_VJD_cL800v8NPOGxpiY9lppnvWW3qM4CQMubezSPZzimFrb90-WKKZGp9KeM2vCk6-6H9o_PNIm-yQ/s1600/DSC_1064+Sea+of+Shoes+Blog.jpg

3. Tas Wanita
 
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhlyYsuf3IwOKu_YtcWFG0CfeUpnvm444StB3HjJzmve6riNfYDvh95fVEw-oqug4OotENL4mG_IzdscaGY1hQxseRWp9px0kSUPkUopO8Qye723iyeyhLRC5D-qZEElP8yE1CsFfMQW5SF/s1600/1.jpg

2. Cincin
 
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiZqFOXcL70PIi_kI7Pr-8SkI7i5xaUM_NyPHiEZp0OlrZtCiRxjHxs831zCyQPYF1GHiTm3gcx2DKkSVti406_go6REviCYRlpMVstEnJGJcKCrGxBxh2BkT-l2JjBuNMsDJRXUXgO8N1U/s1600/cincin.jpg

1. Makan malam Romantis

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgqIE3z1lY35LBM0QINhhiFk-JCanb13_OGKvW0Uosws3j0RL9Kjcbhs71btasaS9m9PO_0dPzH1w6GaS8KYOPDY8uKgKer-qvonHO816SwgGNWusg1aCnqr4Hwvynh7MKXLHfpEhuOj872/s1600/The-Grand-Bali-Romantic-Dinner-at-Prvate-Pool-Villa.jpg

Keterangan : Daftar hadiah berdasarkan survey majalah femina
READ MORE - 10 Hadiah Ulang Tahun yang cocok untuk Wanita

10 Kereta Tercepat di Dunia

Di Jaman sekarang ini, persaingan di segala aspek menjadi sebuah hal yang lumrah, tak terkecuali dalam dunia transportasi. Masing-masing negara dan perusahaan berusaha menciptakan kendaraan-kendaraan terbaik untuk bisa menjadi yang nomor satu.

Dan postingan kali ini tentu saja tak jauh-jauh dari yang namanya persaingan di dunia transportasi, tepatnya persaingan kecepatan dan lebih tepatnya lagi persaingan kecepatan kereta. Judul postingan ini adalah 10 Kereta tercepat di dunia.

Oke, langsung saja ya... (Inget, Diurutkan berdasarkan yang paling rendah kecepatanya)

10. Siemens Velaro RUS
Top Speed : 175 mph
Kapasitas : 600 penumpang
Negara : Rusia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjyqky3Ly8JMwt29gDlo07Yz7gj9RETgSZXbbuq8lTaO3I_5uIpA777ob4OjjaJuvMjasgqpwDebcGLafOjDKMFduZ5-DdQLoYeZwbipTWbLlPdsVORNDK32BevgIknMTpsJV6Idt8gymsP/s1600/10.jpg

9. THSR 700T
Top Speed : 186 mph
Kapasitas : 989 penumpang
Negara : Taiwan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_YsQ7j3kbaK500yxNCw62THtZo2gz_pKCfBBfiikzJgWU1LpdZ2Cb1kmmWJzrkeKU0SCdmaff6YT0WsV76LS_tq7BFIobfo2XaXUzdhOWgEKLq7IBby0LKxCNqEZGDtVeHBnCV1Sm-Nqc/s1600/9.jpg

8. KTX-I
Top Speed : 190 mph
Kapasitas : 965 penumpang
negara : korea Selatan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhzUAqDFBcMl3S7wpzsyI7pgRtuiuAYz95UoBp7u5hJDKa8r60-2YjTzEaMemwVhKC1_o1pywk0J0frzTkOLJKESpvT8KeNWMSLsPw3vlbzP3x7NJ3T5Gwx4afn0Ek-BvC2aDRujGavmW8A/s1600/8.jpg

7. Eurostar 3313/14
Top Speed : 208 mph
Kapasitas : 750 penumpang
Negara : Inggris
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgdhz6-DbRs5ZJF1eaz-_2H1veF_N0wyKMQM2k4V4NYKna3o-TwEXtIxezhDDDmKxOsesZofFuSAvxinhw4IzrqPGa1VL68CSqdwRMYizePt2r9U4BdP5vermCqcIkdIuyNc6drCh6i0rfL/s1600/7.jpg

6. ETR 500 Frecciarossa
Top Speed : 225 mph
Kapasitas : 590 penumpang
Negara : Italia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhbDewhdofH_w0vMJSM8BvlwmBM3QWz2UfO3qm02VTkkaX-yAwplYscDgCvA2-v1-AXzv7_Mx3PfEX5hI6Inwe91MLGlSZmkEKxKMUYplHiFwEMG3uEMllQh1mIsAGzkaRHm94JCbr89_WQ/s1600/6.JPG

5. AVE Class 103
Top Speed : 251 mph
Kapasitas : 404 penumpang
Negara : Spanyol
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEifbghtqizraQ44StZu7w5MiZGdu-YifRTCJQgW0N2MminmlfNdMx0JGkQrSA989-1ytG4cobVB3H_WmsW9n3vViWkoIfOld-N0_neQQ8JI2GMqC2hpQjk89F0A82hH6vIhA51f1HzKUCLh/s1600/5.jpg

4. Transrapid TR-07
Top Speed : 270.3 mph
Kapasitas : Masih masa percobaan
Negara : Jerman
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEirMtCDRh5EwYXx2dSk6PefpWna4IclQ27ig50dmXSYbnm6JRxQw4PrZ_7UXTzJD0ByWuhD8z-7ecRPmIu3KgcIXg5bwjXRsHDIFB52OJGY9wqT3ZyX8k_3pVDaX87eRQfEdJ7usbZILi1q/s1600/4.jpg

3. CRH380AL
Top Speed : 302 mph
Kapasitas : 600 penumpang
Negara : China
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh_nlC3DSBcH9_GeOru2EeeSFZ1gRNVcMRuKXkBSWocTqZoyDJ4WgL5psDZULZ6pJ2aTCMBAZRurJBxEU3xGNkjClcdyr5FT9Bx9GRgwyN9KMlWOwcG3APHTVl_z3lhXvNYlnS06Q8REiOT/s1600/3.jpg

2. TGV V150
Top Speed : 357 mph
Kapasitas : Masih masa percobaan
Negara : Prancis
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhOwtWwrcF_3p-j3XmK-XgPC_PcrgiY0eIKp0Ot2ihyxSq0AQGXK5zr1xeJyNPs7VUXsqvwbm6stvBMnqwEtOmBdj2ilh4Y_gUsmmTHICxswcIh54RyjD61FZJzmM6EtiwOcgCqAerFEtut/s1600/2.jpg

1. JR-Maglev MLX01
Top Speed : 361 mph
Kapasitas : Masih masa percobaan
Negara : Jepang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiQY1UbdrPzYOUw1SSQu1u2Y7QfzaEt84_9zKxEpknXimHyw7N2rpZInUlgcDEll7-pGFRzkvJX2Iaa94vYDCrB6FU1rjti0MesQwjchuORN6h2tT4wXWw6ZxmnKKKySI3tlTZMI8AUpykb/s1600/1.jpg
READ MORE - 10 Kereta Tercepat di Dunia

10 Sungai terpanjang di Dunia

10 Sungai terpanjang di Dunia | Mungkin pembaca sekalian sudah sering melihat daftar ini di buku buku pelajaran kelas 5 SD, jadi mungkin sudah banyak yang tahu. Tapi sekedar untuk mengingatkan dan menyegarkan kembali, berikut ini saya berikan daftar 10 Sungai terpanjang di dunia. Semoga menghibur dan tidak membosankan (Peringkat dimulai dari yang paling bawah)
Sungai Terpanjang10. Sungai Zaire / Sungai Kongo
Sungai Zaire atau sungai kongo ini alirannya berawal dari jalur pertemuan sungai Lualap dan Sungai Luapula dan mengalir sampai samudera atlantik. Panjang keseluruhan sungai ini mencapai 2716 mil.

Sungai Terpanjang9. Sungai Irtish
Sungai ini besumber di daerah pegunungan altai di rusia, dan berakhir di pertemuan sungai Ob (sungai terpanjang peringkat 5) dengan panjang keseluruhan mencapai 2758 mil

Sungai Terpanjang8. Sungai Parana
Sungai terletak di paraguai, alirannya berawal dari pertemuan antara sungai paranaiba dan sungai grande, dan berakhir di daerah Rio de La Plata dengan panjang keseluruhan mencapai 2795 mil.

Sungai Terpanjang7. Sungai Yenise
Sungai ini merupakan salah satu sungi terpanjng di daerah Rusia. berhilir di Gunung Tannu-Ola di daerah Tuva barat, Rusia, dan bermuara di samudera Arktik, dengan panjang keseluruhan mencapai 2800 mil.

Sungai Terpanjang6. Sungai Huang He
Sungai Huang He atau sungai kuning, Aliranya dimulai dari sisi timur gunung Kuanlan dan terus mengalir hingga Teluk Vhihli di China bagian barat, panjang keseluruhan sungai ini adalah 2900 mil.

Sungai Terpanjang5. Sungai Ob
Sungai ini adalah batas berakhirnya aliran sungai Irtish (peringkat 9). Aliranya dimulai dari gunung Altai Rusia dan bermuara di teluk Ob dengan panjang keseluruhan mencapai 3459 mil.

Sungai Terpanjang4. Sungai Yangtse
Inilah sungai terpanjang di daratan China, Sungai Yangtse atau sungai Chang Jiang, mengalir dari dataran tinggi Tibetan hingga bermuara di laut China. Panjang keseluruhannya mencapai 3602mil.

Sungai Terpanjang3. Sungai Mississippi
Sungai Mississippi adalah sungai terpanjang kedua di benua Amerika. Alirannya dimulai dari daerah pegunungan Red Rock di Montana dan berakhir di Teluk Meksiko dengan panjang keseluruhan mencapai 3713 mil.

Sungai Terpanjang2. Sungai Amazon
Berawall dari aliran glazer danau Fed di peru kemudian melintasi beberapa negara Amerika latin dan berakhir di Samudera Atlantik dengan panjang keseluruhan mencapai 3912 mil.

Sungai Terpanjang1. Sungai Nil
Inilah Sungai terpanjang di Dunia, Sungai yang menjadi simbol kemakmuran rakyat mesir ini berhulu di Danau Victorial dan terus mengalir sampai Laut Mediteranian dengan panjang keseluruhan sungai mencapai 4180 mil.
READ MORE - 10 Sungai terpanjang di Dunia
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...